Site icon

Nasi Ayam Hainan

Nasi Ayam Hainan Dapur Umami

Tahukah kamu, HappyFresher? Hidangan Nasi Ayam Hainan merupakan khas Tionghoa yang sering dikaitkan dengan negara Malaysia dan Singapura. Hidangan nikmat ini pun sering dijumpai di negara Thailand.

Alasan hidangan Nasi Ayam Hainan dinamakan demikian adalah karena berasal dari tradisi seni memasak Hainan yang diterapkan oleh orang Tionghoa perantauan suku Hainan dalam kawasan Nanyang.

Penasaran dengan rasa Nasi Ayam Hainan yang lezat? Simak resep lengkapnya di bawah sini.

Bahan-bahan:

Bahan Pelengkap:

Kecap asin dengan irisan bawang putih dan irisan timun.

Cara memasak:

Langkah 1
Panaskan minyak, tumis bawang putih, bawang merah, daun pandan, air jahe, dan sereh hingga harum.

Langkah 2
Tambahkan beras, tumis sebentar.

Langkah 3
Masukkan air dan AJI‑NO‑MOTO®, masak hingga 3/4 matang, angkat.

Langkah 4
Pindahkan dalam kukusan, masukkan ayam, kukus hingga matang (+/-30 menit).

Resepnya mudah banget ya, HappyFresher?

Mau coba masak resep Nasi Ayam Hainan sekarang tapi malas keluar rumah untuk belanja bahannya?

Jangan kuatir! Kunjungi website HappyFresh atau unduh aplikasi HappyFresh di Appstore atau Playstore dalam telepon genggam pintar milikmu. Tinggal klik, klik, klik, dan bayar.

Belanjaan kamu pun akan dipilih oleh personal shopper dan dikirim oleh driver dalam kurang dari satu jam.

Urusan belanja jadi mudah, kan?