Nyari resep cemilan? Kamu berada di tempat yang tepat. Selain cibay yang sempat viral, kali ini ada resep pempek dos lembut yang bisa kamu cobain di rumah. Cara membuat pempek dos ini cukup simpel karena nggak menggunakan ikan sebagai bahan utamanya.

Meski dibuat tanpa ikan, pempek dos ini tetap memiliki rasa yang enak lho. Teksturnya yang kenyal dan gurih bikin nagih apalagi jika disantap dengan cuko dan sambal.

Untuk bahan-bahan membuat pempek dos ini bisa ditemukan di berbagai supermarket. Biar belanja bahannya nggak repot pakai aplikasi HappyFresh aja.

Di aplikasi HappyFresh kamu bisa belanja dari berbagai supermarket terdekat dan akan dibantu oleh personal shopper.

Personal shopper HappyFresh telah dilatih dengan #JurusBelanja tertentu untuk memilihkan produk-produk pesanan sesuai preferensimu.

 

Selain dibantuin personal shopper, belanja di HappyFresh juga bisa hemat. Pasalnya, tiap bulan di aplikasi HappyFresh banyak terdapat promo menarik seperti cashback point, produk diskon, gratis ongkir, penawaran spesial kartu kredit, dan lain sebagainya.

Hal yang paling bikin kamu nyaman nih, semua harga produk yang tertera di aplikasi HappyFresh dijamin sama dengan supermarket.

Nah, sebelum belanja kita lihat resep pempek dos lembut selengkapnya di bawah ini yuk!

Resep Pempek Dos

Persiapan
30 menit
Waktu Memasak
90 menit
Total Waktu
120 menit
HappyFresh Icon
Porsi
4-6
HappyFresh Icon
Kalori
N/A
HappyFresh Icon
Kategori
Camilan
HappyFresh Icon
Masakan
Sumatera Selatan, Indonesia

Bahan-bahan yang dibutuhkan

Bahan utama::

Bahan cuko::


Happyfresh Header banner
Happyfresh Header banner

Cara membuat pempek dos

  1. Didihkan 300 ml air.

  2. Campurkan tepung terigu, tepung beras, garam, kaldu jamur dan bubuk bawang putih.

  3. Tuangkan air panas lalu aduk rata hingga kalis. Diamkan hingga bisa diuleni dengan tangan.

  4. Kocok 1 butir telur lalu campurkan dengan adonan dan aduk rata.

  5. Setelah rata lalu masukan tepung tapioka sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga habis.

  6. Setelah sudah tercampur rata lalu bentuk pempek sesuai keinginan. Untuk pempek telur tinggal diberi isian telur.

  7. Setelah semua dibentuk lalu siapkan panci dan masak air hingga mendidih.

  8. Lalu berikan sedikit minyak dan rebus pempek hingga matang lalu tiriskan.

  9. Setelah dingin lalu goreng pempek.

  10. Kuah Cuko : Blender halus bawang putih dan cabai rawit, beri sedikit air. Lalu rebus bersama gula merah, asam jawa, garam, kaldu jamur dan air hingga larut.

  11. Setelah larut lalu saring. Sajikan pempek dengan cuko!


Itulah resep pempek dos lembut dan mudah dibuat!
Siap belanja bahan-bahan untuk membuatnya? Jangan lupa pakai promo di aplikasi saat checkout yah!
Klik tombol di bawah ini untuk cek promo terbaru di aplikasi HappyFresh.
HappyFresh Incentive Banner

BACA JUGA: Resep Nasi Liwet Sunda Komplit, Sajian Spesial Sekeluarga!

resep nasi liwet sunda